Bagi suatu bisnis, network monitoring menjadi hal yang wajib diperhatikan dalam pengoperasian sistem jaringan di perusahaan. Network monitoring adalah suatu sistem pemantauan elemen-elemen infrastruktur IT untuk mencegah atau memperbaiki suatu masalah yang terjadi pada jaringan. Selain untuk mengurangi masalah infrastruktur jaringan, network monitoring dapat meningkatkan kinerja jaringan menjadi lebih baik dan juga meningkatkan produktivitas pegawai pada perusahaan.
sumber : facebook telkom indonesia |
Sistem monitoring ini dapat mengidentifikasi masalah infrastruktur jaringan dengan jumlah yang besar dan sangat spesifik. Jika terdapat masalah yang terdeteksi pada jaringan, sistem ini akan memberikan peringatan kepada administrator layanan IT Anda secara cepat dan akurat. Sehingga masalah dapat dicegah atau diselesaikan sebelum terjadi.
Tips Memilih Network Monitoring yang Tepat untuk Bisnis Anda
Bagi Anda yang ingin menggunakan sistem ini, pastinya harus mempertimbangkan bagaimana cara memilih sistem network monitoring yang baik untuk menunjang produktivitas perusahaan. Berikut merupakan cara pemilihan network monitoring agar mendapatkan performa yang baik:
Network monitoring menjadi sistem yang tepat bagi perkembangan suatu bisnis di era digital. Dengan memilih network monitoring yang tepat maka keuntungan dan beberapa fitur andalan dapat Anda nikmati sembari menikmati keuntungan pada perusahaan. Kini Telkom Indonesia menghadirkan Netmonk Telkom, solusi pemantauan jaringan yang efisien dengan menyederhanakan tingkat kerumitan masalah jaringan hanya dengan satu aplikasi. Layanan ini juga dilengkapi dengan dashboard analitik, didukung oleh linux server serta memiliki performa pemantauan unggulan secara real time selama 24 jam penuh. Dengan Netmonk, pantau jaringan cepat, akurat dan efisien.
0 Comments
Jangan Nyepam Yah..:)